
Bola.net - Buyar sudah harapan Manchester United dan Barcelona untuk mendatangkan Arthur Vermeeren. Sang gelandang dilaporkan akan segera bergabung dengan Atletico Madrid.
Vermeeren sudah dua musim terakhir jadi buah bibir. Sang gelandang menunjukkan performa yang sangat ciamik bersama Royal Antwerp.
Performa ciamik gelandang 20 tahun itu menarik perhatian banyak klub top Eropa. Manchester United dan Barcelona jadi dua tim yang sangat berminat pada jasanya.
Dilansir Fabrizio Romano, Vermeeren tidak akan pindah ke dua klub itu. Ia dilaporkan akan pindah ke Spanyol untuk bergabung dengan Atletico Madrid.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
Sudah Sepakat

Menurut laporan Romano, Atletico Madrid ternyata diam-diam mendekati Vermeeren.
Mereka berhasil meyakinkan sang gelandang untuk pindah ke Spanyol. Secara terpisah, mereka juga berkomunikasi dengan Royal Antwerp.
Kedua tim akhirnya mencapai kesepakatan di paket tawaran senilai 25 juta Euro. Jadi Vermeeren sudah boleh pindah ke Wanda Metropolitano.
Pekan Ini Kelar

Menurut laporan Romano, proses transfer Vermeeren akan kelar di pekan ini.
Saat ini manajemen Atletico dan Royal Antwerp sedang mengurus dokumen transfer Vermeeren. Proses ini dikabarkan tidak akan makan waktu lama.
Jika tidak ada halangan, Vermeeren bisa menuntaskan transfernya ke Atletico Madrid di akhir pekan ini.
Performa Apik

Musim ini Vermeeren sudah turun sebanyak 32 kali di tim utama Royal Antwerp.
Sang gelandang tercatat meraih dua gol dan enam assist bagi klub Belgia tersebut.
Klasemen La Liga
(Fabrizio Romano)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diincar Barcelona dan MU, Wonderkid Belgia Ini Malah Merapat ke Atletico Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2024, 18:46
-
Diincar Bayern Munchen dan MU, Ronald Araujo Is Not For Sale!
Liga Inggris 24 Januari 2024, 17:39
-
Video: West Ham Lebih Menarik Daripada Barcelona Bagi Kalvin Phillips
Open Play 24 Januari 2024, 16:04
-
5 Pelatih yang Bisa Menggantikan Xavi di Barcelona
Editorial 24 Januari 2024, 14:32
-
Sudah Diskusi Harga, Sinyal Mason Greenwood Perkuat Barcelona Makin Nyata
Liga Spanyol 24 Januari 2024, 08:55
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR