Bola.net - - Klub-klub besar Eropa dikabarkan mulai menyadari rasa frustrasi yang dialami oleh Marco Asensio di Real Madrid.
Meski tampil bagus dalam kemenangan atas Eibar semalam, agen yang mewakili Asensio disebut sudah mengatakan pada sejumlah klub peminat bahwa sang pemain tengah frustrasi di Los Blancos.
Asensio merasa bahwa ia tidak mendapatkan kesempatan yang adil dari pelatih Zinedine Zidane, yang memainkan sang gelandang di kompetisi domestik, namun jarang memberinya peluang bermain penuh di Liga Champions.
Manchester City, Manchester United, dan PSG, semuanya diklaim tertarik pada Asensio di musim panas, menurut Diario Gol, dan mereka menyadari rasa frustrasi yang dirasakan oleh sang gelandang Spanyol.
Selebrasi Asensio bersama Isco.
Dalam pertandingan melawan Tottenham dan Borussia Dortmund, sang pemain hanya turun di lapangan total selama 28 menit.
Dan usai sebelumnya sempat mengatakan siap memberi komitmen penuh di Madrid, Asensio kini sudah mulai berubah pikiran dan akan membuka diri untuk berbicara dengan klub lain begitu musim kompetisi berakhir.
Madrid kini tengah tertinggal lima angka dari Barcelona di klasemen sementara La Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kartu Merah Lawan Marseille Bikin Neymar Makin Waspada
Liga Eropa Lain 23 Oktober 2017, 19:46
-
Dapat Lemparan dari Fans Lawan, Neymar: Saya Bisa Makan Siang
Liga Eropa Lain 23 Oktober 2017, 19:02
-
Kalahkan Rashford dan Dembele, Mbappe Menangkan Golden Boy
Liga Eropa Lain 23 Oktober 2017, 15:34
-
Jesus Akui Selalu Amati Permainan Neymar
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 15:10
-
Draxler Bakal Gabung Liverpool di Bursa Musim Dingin
Liga Inggris 23 Oktober 2017, 14:50
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR