Benzema sempat mengatakan pada AS kemarin, bahwa ia amat kecewa setelah Benitez memutuskan menariknya keluar di menit ke-77 kala Real Madrid bermain imbang 1-1 melawan Atletico Madrid di Vicente Calderon.
Namun demikian, Benitez mengatakan ia tidak terlalu ambil pusing dengan respon Benzema dan ganti memuji pemain Prancis.
"Kata-kata Benzema tidak mengganggu saya. Saya menyukai Karim, ia adalah seorang fenomena," jelas Benitez pada COPE.
"Saya juga akan marah anda saya terus mencetak gol dan manajer memutuskan menarik saya keluar." [initial]
(as/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres: Benitez Bukan Tipe Pelatih Bertahan
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 23:40
-
Bukannya Barca, Agen Coutinho Jalin Negosiasi Dengan Madrid
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 22:38
-
Dituding Bertahan, Benitez: di Napoli Saya Cetak 104 Gol
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 20:36
-
Benitez dan Ronaldo Saling Percaya
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:15
-
Benitez Juga Akan Rotasi Ronaldo
Liga Spanyol 6 Oktober 2015, 19:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR