Tidak hanya itu, Pedro sendiri sudah terlibat langsung dengan pembicaraan mengenai prospek kepindahannya ke La Beneamata musim depan.
Masih dari laporan yang sama, Roberto Mancini dikabarkan langsung menghubungi sendiri pemain yang bersangkutan, yang juga sekaligus memberikan restu bagi Inter untuk memburu striker Spanyol tersebut. Klub Italia sebelumnya sudah meminjam penyerang Jerman, Lukas Podolski, namun sosok milik Arsenal itu tidak tampil sesuai harapan.

Perwakilan kedua klub kabarnya sudah sempat bertemu usai Barcelona menjamu Manchester City di leg kedua babak 16 besar Liga Champions beberapa saat lalu. Tim Catalan disebut meminta Inter menyerahkan Mateo Kovacic, sebagai pengganti Pedro.
Pedro sendiri kabarnya dibanderol dengan harga 17 juta euro, namun Inter yakin bisa menekan harga sang pemain, yang kontraknya bakal berakhir di tahun 2016 tersebut. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Sudah Tawarkan Kontrak Besar Pada Alves
Liga Inggris 9 April 2015, 23:35
-
Dirayu Mancini, Pedro Setuju Tinggalkan Barca
Liga Spanyol 9 April 2015, 16:02
-
Kaki Kanan Masih Bermasalah, Messi Belum Maksimal
Liga Spanyol 9 April 2015, 15:51
-
Bertahan Tak Mau, Barca Tetap Beri Xavi Kontrak Baru
Liga Spanyol 9 April 2015, 15:40
-
Survey Membuktikan Cules Inginkan Bellerin Kembali ke Barca
Liga Spanyol 9 April 2015, 12:54
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR