Bola.net - - Direktur olahraga , Robert Fernandez, belum lama ini mendukung Gerard Pique yang menuding Real Madrid kerap mendapat bantuan dari wasit.
Pique marah dan mengklaim Madrid diuntungkan oleh pengadil ketika tim asuhan Zinedine Zidane mendapat penalti ketika mereka menang 3-2 atas Villarreal pekan lalu.
Real Madrid
Fernandez kemudian memberikan dukungan pada Pique, dan mengatakan bahwa pemain Spanyol itu hanya mengatakan fakta yang ada.
Robert Fernandez
"Pique mengatakan yang sebenarnya," tuturnya di Esport 3.
"Mungkin ada banyak orang yang tidak menyukainya, namun anda harus menghormatinya, karena dia menyatakan yang sebenarnya."
Madrid sendiri baru saja bermain imbang 3-3 melawan Las Palmas semalam, usai Barcelona menang 6-1 atas Sporting Gijon dan memastikan diri naik ke puncak klasemen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diminati Barca Tapi Pindah ke Madrid, Ini Alasan Ozil
Liga Spanyol 2 Maret 2017, 22:53
-
Enrique Umumkan Kepergiannya di Tengah Musim, Ini Komentar Wenger
Liga Inggris 2 Maret 2017, 21:14
-
Pochettino Kandidat Terkuat Latih Barca
Liga Spanyol 2 Maret 2017, 20:46
-
Video: Neymar Permalukan Pique di Sesi Latihan
Open Play 2 Maret 2017, 20:17
-
Wenger Tak Tertarik Untuk Jadi Bos Barcelona
Liga Inggris 2 Maret 2017, 19:09
LATEST UPDATE
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
-
Pelatih Baru Persebaya Bernardo Tavares Waspadai Malut United
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 10:46
-
Mikel Arteta Kembali Gagal Kalahkan Arne Slot
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:25
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 9 Januari 2026, 10:07
-
6 Pelajaran dari Arsenal vs Liverpool: Peluang Emas Terbuang di Emirates
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:48
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR