Bola.net - - Direktur Emilio Butragueno belum lama ini mengikuti jejak manajer Zinedine Zidane dengan melayangkan pembelaan untuk Gareth Bale, usai Real Madrid hanya sanggup bermain imbang melawan Valencia.
Winger Wales itu dicemooh oleh para suporter tuan rumah usai ia gagal menunjukkan performa impresif di laga yang berakhir dengan skor 2-2. Panggung utama justru diambil oleh Marco Asensio, yang mencetak dua gol.
Namun demikian, Zidane lantas bereaksi dengan cepat. Ia menegaskan bahwa terlepas dari cemooh yang diberikan oleh para suporter, Bale dianggapnya sebagai pemain utama dan kunci bagi Los Blancos.
Emilio Butragueno
Sementara itu, direktur komunikasi dan legenda Madrid, Butragueno, mengatakan di AS: "Hal tersebut mungkin terjadi hari ini, karena penampilannya kurang menginspirasi."
"Sekarang, dia harus bekerja keras untuk membuat semuanya menjadi lebih baik. Dia memiliki banyak kualitas dan bisa memberi begitu banyak untuk kami."
Real Madrid kini duduk di peringkat lima klasemen sementara La Liga dan bakal menghadapi Levante di kandang sendiri pasca jeda Internasional pada 9 September mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Cegah Real Madrid Datangkan Hazard dan Ibrahimovic
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 15:44
-
Direktur Madrid Tak Mau Asensio Dibandingkan dengan Raul
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 14:50
-
Marcelo: Valencia Main Seperti Klub Semenjana
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 14:30
-
Presiden Madrid Ternyata Coba Gagalkan Dembele ke Barca
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 14:10
-
Direktur Madrid Bela Gareth Bale dari Cemooh Madridista
Liga Spanyol 28 Agustus 2017, 13:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
-
Here We Go! Antoine Semenyo Pilih Manchester City
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR