Bola.net - - Direktur Real Madrid, Emilio Butragueno, memperkirakan akan menghadapi era transisi dalam waktu dekat.
Di akhir musim nanti, tim Catalan akan ditinggalkan oleh manajer Luis Enrique, yang kontraknya akan habis di musim panas. Selain itu, mereka juga diperkirakan takkan bisa lagi mengandalkan sang kapten, Andres Iniesta, yang kini sudah tak lagi berusia muda.
Barcelona sendiri kini tengah tertinggal dua angka dari Madrid di klasemen sementara La Liga dan akan melakoni Clasico jilid dua di bulan April.
Butragueno kemudian mencoba menilai kekuatan tim rival mereka tersebut.
Barcelona
"Mesin Barcelona terus menua. Dia akan berusia 33 dan tidak bisa bermain dengan intensitas yang sama seperti sebelumnya. Xavi sudah pergi. Dua pemain itu menentukan bagaimana tim bermain," tutur Butragueno di ESPN.
"Dengan adanya manajer baru, saya kira akan ada perubahan gaya main dalam diri Barcelona, dan cara mereka menyusun tim. Di masa mendatang, ini bisa jadi keuntungan untuk Real."
"Semua Clasico akan krusial karena tidak ada tim yang ingin kalah. Namun Clasico kali ini akan menguntungkan karena digelar mendekati akhir musim. Namun titel tidak akan ditentukan dengan siapa yang menjadi pemenang, karena masih ada lima laga tersisa setelahnya."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih 29 Tahun Asal Jerman Ingin Latih Real Madrid
Liga Spanyol 30 Maret 2017, 22:32
-
Kiper Leverkusen Bangga Jadi Bidikan Real Madrid
Liga Spanyol 30 Maret 2017, 21:43
-
Begini Penjelasan Pembuat Patung Absurd Ronaldo
Bolatainment 30 Maret 2017, 19:18
-
Pique Serang Madrid, Barca Sampaikan Pembenaran
Liga Spanyol 30 Maret 2017, 18:50
-
James Rodriguez Pilih Gabung Bayern Munchen
Liga Spanyol 30 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
-
Here We Go! Antoine Semenyo Pilih Manchester City
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR