
Bola.net - - Javier Saviola mengatakan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo merupakan dua pemain yang sama-sama hebat. Namun jika harus memilih salah satunya, mantan pemain Real Madrid dan Barcelona tersebut akan memilih Messi.
"Saya suka permainan Messi. Jika saya harus memilih pemain favorit, saya akan memilihnya. Ini soal cita rasa, saya lebih suka Messi, tapi tak perlu diragukan Cristiano adalah pemain hebat," kata Saviola pada Omnisport.
"Cristiano Ronaldo adalah mesin, kuat fisiknya. Messi lebih punya skil dan menunjukkan kehebatannya ketika di atas lapangan."
"Ketika mereka berdua telah pensiun, dua pemain itu akan menjadi yang terbaik dalam sejarah," terangnya.
Penentuan yang terbaik antara Ronaldo dan Messi memang kerap menjadi perdebatan. Dua pemain ini akan kembali merebutkan status pemain terbaik dunia tahun ini, baik merebutkan trofi Ballon d'Or atau Pemain Terbaik FIFA.
Sementara itu, penampilan dua pemain di atas akan dapat dilihat ketika Real Madrid bertemu dengan Barcelona dalam derby El Clasico yang akan berlangsung hari ini (3/12).
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Apakah Madrid Harusnya Dapat Penalti?
Open Play 3 Desember 2016, 23:37
-
HT Review Barcelona vs Real Madrid: Skor 0-0
Liga Spanyol 3 Desember 2016, 23:13
-
Cedera Tidak Terlalu Serius, Bale Bisa Comeback Lebih Cepat
Liga Spanyol 3 Desember 2016, 18:30
-
Sambutan Antusias Para Madridistas di Barcelona
Open Play 3 Desember 2016, 16:32
-
Evolusi Penampilan Messi dan Ramos di El Clasico
Open Play 3 Desember 2016, 16:11
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR