Pemain Spanyol itu masih terikat dengan Celta hingga 2019, namun klub ingin memperbarui klausul pelepasan kontrak sang bomber, yang saat ini hanya bernilai 18 juta euro.
Hal tersebut terjadi menyusul performa apik Nolito, yang sanggup mencetak tujuh gol di La Liga musim ini - termasuk kala timnya bermain melawan Barcelona dan Real Madrid di kandang sendiri.
Nolito mengatakan pada reporter: "Ada satu detail yang masih belum terselesaikan dan jika terus seperti ini, saya tidak akan menandatangani kontrak baru tersebut. Saya masih punya kontrak tiga setengah tahun dan klausul senilai 18 juta.
"Jika satu hari nanti saya diinginkan oleh sebuah tim, mereka bisa bicara dengan Celta dan membayar sesuai dengan nilai yang harus dibayar. Namun saya tidak ingin membahas masalah tersebut untuk saat ini."
Nolito belakangan kerap dikaitkan dengan dan , jelang bursa transfer musim dingin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
El Clasico: Laporta Sebut Barca dalam Posisi Lebih Baik
Liga Spanyol 19 November 2015, 23:59
-
Eks Presiden Barca Sarankan Ronaldo Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 19 November 2015, 23:38
-
Inilah Gol Favorit Bale dalam Jumpa El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 22:18
-
Bale Nyatakan Siap Bertarung di Laga El Clasico
Liga Spanyol 19 November 2015, 21:58
-
Sofiane Feghouli Siap Bikin MU, Chelsea dan Inter Gigit Jari
Liga Spanyol 19 November 2015, 19:09
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR