Seperti diketahui, Barcelona sempat unggul dua gol lebih dahulu saat melawan Super Depor lewat gol Lionel Messi dan Ivan Rakitic. Namun Depor mampu memaksakan hasil imbang setelah mereka mencetak gol di 15 menit terakhir.
"Bisa dilihat kalau laga belum berakhir walaupun anda sudah unggul 2-0. Ini bukan hasil yang layak kami terima tapi ini menunjukkan kalau kami harus berfokus penuh selama 90 menit," ujarnya.
"Saya tak melihat pemain saya duduk dan santai tapi saat skor menjadi 2-1 lawanlah yang terlihat lebih berani dan membuat peluang-peluang yang lebih bagus. Pertandingan itu masih dalam kendali kami karena para pemain bertahan tampil bagus sampai 15 menit kemudian," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enrique Sesali Pergantian Pemainnya
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 20:30
-
Barca Belum Pikirkan Piala Dunia Antar Klub
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 19:09
-
Barca Temui Juve Untuk Beli Dybala
Liga Champions 13 Desember 2015, 18:27
-
Ditahan Depor, Pique Tegaskan Barca Bakal Segera Bangkit
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 16:19
-
Waow, Pesawat Barca ke Jepang Mirip Hotel Mewah
Bola Dunia Lainnya 13 Desember 2015, 11:53
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR