Bola.net - Luis Enrique mengaku tak terlalu memikirkan kekalahan 1-3 yang diderita oleh Barcelona dari Real Madrid di La Liga pekan lalu.
Raksasa Catalan hingga saat ini masih duduk di peringkat pertama La Liga usai sembilan laga, unggul selisih gol dari Sevilla dan satu poin di atas Real Madrid.
"Saya akan menerima kekalahan di awal musim jika kami memenangkan La Liga, dan saya akan mencapai hal tersebut di akhir musim nanti. Saya akan menerima dengan senang hati kalah dari siapapun, asal kami memenangkan La Liga. Saya sadar untuk bisa menang kami harus bermain dengan baik. Dan itu berarti fans harus bisa menikmatinya," tutur Enrique pada reporter.
"Namun untuk saat ini, kami masih merupakan pemimpin klasemen liga usai sembilan laga, dan bagi saya itu lebih penting dari mengalahkan Real Madrid. Saya harap pertandingan berikutnya bakal lebih intens, ketika Madrid datang ke Barcelona. Saya pikir kami sudah melupakan kekalahan itu," pungkasnya. [initial]
(gl/rer)
Raksasa Catalan hingga saat ini masih duduk di peringkat pertama La Liga usai sembilan laga, unggul selisih gol dari Sevilla dan satu poin di atas Real Madrid.
"Saya akan menerima kekalahan di awal musim jika kami memenangkan La Liga, dan saya akan mencapai hal tersebut di akhir musim nanti. Saya akan menerima dengan senang hati kalah dari siapapun, asal kami memenangkan La Liga. Saya sadar untuk bisa menang kami harus bermain dengan baik. Dan itu berarti fans harus bisa menikmatinya," tutur Enrique pada reporter.
"Namun untuk saat ini, kami masih merupakan pemimpin klasemen liga usai sembilan laga, dan bagi saya itu lebih penting dari mengalahkan Real Madrid. Saya harap pertandingan berikutnya bakal lebih intens, ketika Madrid datang ke Barcelona. Saya pikir kami sudah melupakan kekalahan itu," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdano Sebut Messi Sudah Kehilangan Magisnya
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 22:15 -
Ancelotti Bantah Kondisi Bale Buruk
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 21:10 -
Ancelotti Bertekad Pertahankan Trofi Copa del Rey
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 20:12 -
James Terkejut Dengan Skill Isco
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 20:06 -
Blatter Jagokan Neuer, Ancelotti Berang
Liga Spanyol 29 Oktober 2014, 18:39
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22 -
Gabriel Magalhaes Diragukan Tampil, Arsenal Pincang Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR