Bola.net - - Luis Enrique mengakui bahwa Real Madrid memiliki mentalitas yang sulit dikalahkan. Madrid disebut memiliki karakter yang membuat mereka menjadi piawai mencetak gol penyeimbang pada menit-menit akhir.
Entah apakah pengakuan Enrique itu bentuk pujian bagi Madrid atau keluhan terhadap timnya sendiri; . Sebelumnya Enrique sudah mengatakan bahwa Madrid bisa menyamakan kedudukan karena para pemain Barca tidak menuruti instruksinya untuk tidak melakukan pelanggaran di laga El Clasico.
Barca memang sudah nyaris menang saat menjamu Madrid. Namun gol menit akhir dari Sergio Ramos membuyarkan harapan Barca untuk mengamankan tiga poin dari laga besar ini.
"Dalam pertandingan sebesar ini, akan sangat sulit untuk mengendalikan semua aspek permainan. Tapi salah satu ciri khas madrid adalah kemampuan mereka untuk memaksakan hasil imbang pada menit-menit terakhir. Hari ini tradisi itu berlanjut. Kami 'dirugikan' oleh kemampuan Madrid itu," urai Enrique kepada AS.
Barca mengusung misi meraih kemenangan di El Clasico karena mereka saat ini sudah tertinggal enam poin dari Madrid. Akibat hasil imbang ini, Madrid semakin nyaman sendirian di puncak klasemen La Liga.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ogah Kemplang Pajak, Ini Alasan Brilian Odegaard
Liga Spanyol 4 Desember 2016, 16:16
-
Hasil Imbang Yang Sangat Penting Bagi Casemiro
Liga Spanyol 4 Desember 2016, 15:08
-
Mereka Yang Berjaya dan Merana di El Clasico
Editorial 4 Desember 2016, 15:07
-
Rakitic: Gol Ramos Sungguh Menyakitkan
Liga Spanyol 4 Desember 2016, 14:35
-
Barcelona Harus Segera Berbenah
Liga Spanyol 4 Desember 2016, 13:33
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR