Enrique saat ini masih menikmati liburan. Namun sebelum libur, Enrique sudah sempat berbicara dengan para petinggi Barca mengenai rencana transfer musim ini.
Salah satu permintaan Enrique adalah mendatangkan gelandang baru. Sport melansir ada tiga nama yang sudah masuk daftar belanja Barca atas permintaan Enrique ini; Paul Pogba, Ilkay Gundogan dan Geoffrey Kondogbia.
Tiga pemain itu sama-sama merupakan hot properties di bursa transfer kali ini. Pogba adalah opsi terbaik, namun harganya juga yang paling mahal. Sementara itu, Kondogbia dan Gundogan bisa didapat dengan harga yang diperkirakan tidak melampaui 30 juta euro.
Enrique memang tidak perlu melakukan belanja pemain sendiri. Barca sudah memiliki Direktur Olahraga yang saat ini dijabat oleh Ariedo Braida. Semua transfer akan ditangani oleh Braida berdasarkan permintaan dari petinggi atau pelatih klub. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas Berlibur Bersama Skuat Barca
Bolatainment 17 Juni 2015, 15:18
-
Enrique Ingin Bartra Bertahan di Barca
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 15:02
-
Enrique Inginkan Denis Suarez di Barca
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 14:45
-
Barca Segera Kalahkan Madrid Sebagai Klub Terkaya Dunia
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 12:50
-
Edmilson: Neymar Pemimpin Brasil
Liga Spanyol 17 Juni 2015, 12:42
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR