Alasan utama Sergi Roberto layak masuk ke timnas adalah karena ia bisa bermain di banyak posisi. Bukan cuma itu, Sergi Roberto juga selalu menunjukkan level permainan yang tinggi setiap kali mendapat kepercayaan.
"Jika saya adalah pelatih tim nasional, saya pasti akan membawa Sergi Roberto ke Euro. Tak ragu lagi. Dia adalah pemain yang bisa turun di berbagai posisi berbeda, dan dia selalu tampil dalam level tinggi... saya pasti akan membawanya," cetus Enrique kepada AS.
Enrique menambahkan bahwa di Barca, ia bisa menempatkan Sergi Roberto di nyaris semua posisi. Saat ini, Sergi Roberto dianggap sudah menjadi bagian penting dari .
"Sergi Roberto bisa bermain sebagai gelandang bertahan, gelandang serang atau sebagai winger. Saya menyukainya di semua posisi. Dia adalah dasar dari permainan kami. Dia bisa diandalkan dan menguntungkan." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Satu Lagi, Barcelona Samai Rekor Penalti La Liga
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 23:30
-
Iniesta: Rekor Tak Terkalahkan Barca Mengagumkan
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 18:16
-
Iniesta Sebut Sanchez Sebagai Ancaman di Camp Nou
Liga Champions 13 Maret 2016, 18:02
-
Enrique Akan Terus Rotasi Barcelona
Liga Inggris 13 Maret 2016, 17:35
-
Enrique: Suarez Sudah Main 850 Ribu Kali
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 15:40
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR