Survei dari Marca menyimpulkan bahwa ada tiga pemain Barca yang kini tak lagi diinginkan kehadirannya oleh fans. Mereka adalah Dani Alves, Javier Mascherano dan Cesc Fabregas. Gerardo Martino juga dianggap sebagai sosok yang perlu disingkirkan dari kubu Camp Nou.
Dari 140.000 orang yang mengikuti survei tersebut, 68% berpikir Alves tak perlu lagi melanjutkan karirnya di Barcelona. 50% responden berpikir hal yang sama untuk Fabregas, sementara 47% percaya bahwa Mascherano akan meninggalkan klub di akhir musim.
Selain tiga nama tersebut, pemain lain yang juga mendapat rapor buruk dalam survei Marca adalah Alexis Sanchez, Cuenca, Afellay, Alex Song, Pinto, dan Jonathan dos Santos.
Sementara itu sisa pemain lainnya dianggap masih layak bermain untuk Blaugrana. Menariknya, hanya 66% dari 140.000 orang yang menginginkan Lionel Messi untuk bertahan di Camp Nou.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Setuju dengan hasil survei ini? [initial] (mar/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martino Tegaskan Masa Depan Messi Ada di Barca
Liga Spanyol 19 April 2014, 22:08
-
Preview: Barcelona vs Athletic Bilbao, Hindari Malu
Liga Spanyol 19 April 2014, 19:38
-
Di Maria: Messi Terseret Performa Buruk Barca
Liga Spanyol 19 April 2014, 18:43
-
Di Maria: Barca Tak Terbiasa Menjadi Yang Nomor Dua
Liga Spanyol 19 April 2014, 17:47
-
Jadi Pengangguran, Neymar Menderita
Liga Spanyol 19 April 2014, 17:32
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR