Llorente memberikan konfirmasi jika ia akan pergi meninggalkan San Mames yang menjadi markas Bilbao. Keputusan Llorente ini tentu menjadi angin segar bagi Juve yang kabarnya sudah menyiapkan dana sebesar 7 juta euro.
"Saya akan pergi meninggalkan Athletic," ucap Llorente kepada Tuttosport. "Pada kenyataannya segalanya berjalan dengan sangat baik disini dan bagi saya terasa menyakitkan tidak bisa bermain di stadion baru new San Mames tahun depan. Tetapi inilah sepakbola."
Sekalipun menyatakan akan pergi, Llorente tidak mengatakan klub yang akan menjadi perlabuhan berikutnya. Untuk sementara waktu, pemain berusia 27 tahun ini hanya ini fokus untuk berlatih dan bermain di arahan Marcelo Bielsa.
"Segala keputusan ada di tangan agen saya. Saya hanya fokus untuk berlatih dan bermain. Saya hanya memikirkan sepakbola, bukan yang lain," pungkasnya. (tutto/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fernando Llorente Tegaskan Akan Tinggalkan Bilbao
Liga Spanyol 31 Desember 2012, 20:31
-
Buffon: Forster Bisa Jadi Kiper Terbaik Dunia
Liga Italia 31 Desember 2012, 20:00
-
Menang Dari Chelsea, Modal Juve Untuk Sukses di 2013
Liga Italia 31 Desember 2012, 15:07
-
De Ceglie Akan Ditukar Dengan Obiang?
Liga Italia 31 Desember 2012, 07:02
-
Madrid Incar Conte Untuk Gantikan Mourinho?
Liga Champions 30 Desember 2012, 21:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR