Bola.net - - Legenda Real Madrid, Luis Figo angkat bicara mengenai rumor transfer Cristiano Ronaldo. Figo berharap juniornya tersebut tetap bertahan di Real Madrid untuk tahun-tahun yang akan datang.
Ronaldo sendiri bisa dikatakan sudah menjadi pemain yang tidak tergantikan di Madrid. Ia menjadi tulang punggung lini serang Los Blancos, di mana ia sudah menjadi top scorer sepanjang El Real.
Namun satu minggu terakhir, media massa dipenuhi dengan berita mengenai masa depan Ronaldo. Sang pemain mengisyaratkan ingin pindah dari El Real seusai menghantarkan tim Ibukota Spanyol itu menjuarai Liga Champions ke 13 mereka sepanjang sejarah.
Figo yang pernah menjadi mentor Ronaldo berharap agar sang junior tidak meninggalkan Madrid di musim panas nanti. "Saya tidak ingin melihat Cristiano pergi," ujar Figo kepada Goal International.
Tetap Jadi Yang Terbaik
"Sama seperti para fans Real Madrid yang lainnya, saya ingin dia bertahan. "
"Suatu hari nanti dia akan berhenti bermain dan Real Madrid akan melanjutkan status mereka sebagai salah satu klub terbaik di dunia." tandas mantan kapten Timnas Portugal tersebut.
Kartu As Portugal di Rusia
Portugal sendiri tergabung di grup B. Mereka akan bersaing denagn Spanyol, Iran dan Moroko untuk satu tiket ke babak knockout. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harga Kane Diklaim Mencapai 100 Juta Pounds
Liga Inggris 4 Juni 2018, 23:49 -
Liverpool Akan Periksakan Kepala Karius
Liga Inggris 4 Juni 2018, 22:49 -
Seedorf Angkat Topi Untuk Keputusan Zidane
Liga Spanyol 4 Juni 2018, 21:03 -
Madrid Coret Allegri dari Kandidat Pelatih
Liga Spanyol 4 Juni 2018, 19:09 -
MU Bikin Ramai Perburuan Kovacic
Liga Inggris 4 Juni 2018, 18:45
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR