Garcia, yang memulai karirnya di tim Catalan, juga mengatakan bahwa bintang asal Brasil tengah merasa bahagia di Barcelona dan tidak akan pindah ke klub manapun.
"Ia bahagia di Barcelona, saya kira kita bisa melihat hal tersebut. Ia baru mengikat kontrak baru hingga 2021, dan ia tahu sekarang Messi sudah berusia 27 atau 28. Dalam beberapa tahun mendatang, Neymar mungkin yang akan jadi bintangnya. Saya meragukan itu, namun ini mungkin terjadi. Ia juga siap untuk itu," tutur Garcia pada Omnisport.
"Ia tidak berada dalam bayang-bayang Messi atau Luis Suarez, ia memiliki peran penting di dalam tim, mereka tahu bahwa ia adalah pemain kunci untuk Barcelona."
"Saya kira suporter dan pelatih memberikan dia kesempatan untuk menjadi sosok penting di klub, dan itulah mengapa ia amat bahagia." [initial]
(omni/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Mungkin Real Madrid Mampu Bendung Barcelona
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 22:12
-
El Clasico Semakin Dekat, Neymar-Rafinha Pamer Skill di Sesi Latihan
Open Play 31 Maret 2016, 18:55
-
Baptista: Ronaldo Saja Tak Cukup Menangkan El Clasico
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 18:01
-
Ingin Menang di El Clasico, Real Madrid Butuh Level 150 Persen
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 17:46
-
Rivalitas Messi dan Ronaldo, Ini Kata Jordi Cruyff
Liga Spanyol 31 Maret 2016, 15:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR