Di bawah asuhan Simeone, Atletico bakal memainkan final Liga Champions kedua mereka dalam tiga musim, usai sukses menyingkirkan tim-tim unggulan seperti Barcelona dan Bayern Munchen di babak sebelumnya.
"Sulit untuk membayangkan Atletico Madrid tanpa Diego Simeone," tutur Godin pada AS.
"Kami adalah sekelompok pemain yang siap memberikan segalanya, bahkan rela mati demi sang manajer, kami percaya yang ia lakukan dan siap bersaing dengan tim yang lebih besar. Kuncinya adalah terus bekerja keras. Kami amat percaya padanya. Ia selalu tahu apa yang dibutuhkan tim. Saya kira momen paling emosional adalah di pertandingan melawan Barcelona dan leg pertama melawan Bayern."
"Gaya bermain kami mungkin membuat tim lawan tidak nyaman. Namun apakah itu buruk? Bagi saya, Atletico sudah bermain dengan amat bagus." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Griezmann: Atletico Butuh Kesempurnaan untuk Kalahkan Madrid
Liga Champions 17 Mei 2016, 23:27 -
Vazquez Berharap Bela Real Madrid di Final Liga Champions
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 21:38 -
Buffon Tak Terobsesi Gelar Liga Champions
Liga Champions 17 Mei 2016, 17:36 -
Enrique: Juara Liga Champions Butuh Keberuntungan
Liga Spanyol 17 Mei 2016, 10:57 -
Ranieri Condong ke Atletico Madrid di Final Liga Champions
Liga Champions 17 Mei 2016, 10:36
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR