Bola.net - - akan mendapatkan kado istimewa jika bisa mendapatkan Antoine Griezmann dari Atletico Madrid. Hal itu diungkapkan oleh mantan pemain Barcelona dari Prancis, Christophe Dugarry.
Ketertarikan Barcelona pada Griezmann sudah menjadi rahasia umum. Untuk mendapatkan pemain 27 tahun tersebut, Barca harus bisa menebus klausul pelepasannya senilai 200 juta euro.
Namun jumlah tersebut akan berkurang separuhnya pada 1 Juli mendatang. Barca dipercaya akan kembali mengejar pemain asal Prancis tersebut pada bursa transfer musim panas mendatang.
Barcelona sendiri masih enggan berbicara soal kemungkinan mengejar Griezmann tahun ini. Presiden Barcelona, Josep Mario Bartomeu, menyatakan baru akan membahas transfer pada akhir bulan Juni mendatang.
Dugarry yang pernah bermain di Barca pada tahun 90-an percaya bahwa Griezmann sudah mendapat tawaran. Sekarang tinggal pihak pemain yang menentukan.
"Griezmann sudah mendapat tawaran. Klausul pelepasannya adalah 100 juta euro dan itu tergantung padanya. Ia harus memutuskan itu sebelum Piala Dunia, itu akan menjadi situasi yang ideal," ucap Dugarry seperti dikutip dari ESPN.
"Itu jumlah uang yang sangat banyak, tapi untuk Griezmann itu adalah sebuah kado. Semua klub di dunia menginginkannya, jadi tergantung padanya untuk memutuskan," paparnya.
Barcelona musim ini keluar sebagai juara La Liga bersama dengan Ernesto Valverde. Untuk menjaga agar tim asal Catalan tersebut tetap kompetitif, pembelian pemain baru dipercaya akan dilakukan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Messi Minta Barcelona Datangkan Alonso
Liga Inggris 26 Mei 2018, 23:15
-
Griezmann Akan Jadi Kado Istimewa untuk Barca
Liga Spanyol 26 Mei 2018, 22:30
-
Ronaldo Bertaruh dengan Pemain Barca soal UCL dan Ballon d'Or
Liga Champions 26 Mei 2018, 20:15
-
Perpanjangan Kontrak Umtiti Belum Ada Kejelasan
Liga Spanyol 26 Mei 2018, 14:20
-
Umtiti: Griezmann Bisa Banyak Bantu Barcelona
Liga Spanyol 26 Mei 2018, 13:50
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR