The Sunday Mirror mengatakan bahwa sang bos, yang akan mulai bekerja di Etihad musim depan, sudah meminta klub untuk coba melakukan manuver demi mendapatkan dua pemain berusia 18 tahun, Aleix Garcia dan Ante Coric - demi memberikan penyegaran di lini tengah tim.
Garcia adalah pemain Spanyol U-18 dan City sudah sempat melihat ia beraksi kala tim bermain melawan Chelsea di Piala FA.
Guardiola menilai talentanya amat besar, sama dengan playmaker Dinamo Zagreb, Ante Coric. Pemain satu ini sering dibandingkan dengan bintang Real Madrid, Luka Modric dan bisa didapatkan oleh City dengan penawaran sekitar 5 juta poundsterling.
City sendiri baru saja sukses meraih gelar juara Piala Liga usai mereka meraih kemenangan via adu penalti dengan skor 3-1 atas Liverpool di final semalam. [initial]
Baca Juga:
- Carrick Sanjung Pertaruhan Van Gaal dengan Pemain Muda
- Kisah Hidup Gerrard Akan Difilmkan
- Hiddink Sebut Suporter Chelsea Sudah Maafkan Pemecatan Mourinho
- Henry: Arsenal Tak Bermain Seperti Juara
- Kolo: Yaya Toure Takkan Punya Masalah dengan Guardiola
- Keown: Arsenal Tak Bertahan Sebagai Tim
- Van Gaal: Cedera Rojo Tak Serius
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Lawan City, Henderson Puji Performa Mignolet
Liga Inggris 29 Februari 2016, 23:52
-
Tak Pilih Sturridge Ambil Penalti, Liverpool Dibilang Bodoh
Liga Inggris 29 Februari 2016, 21:32
-
Man City Beri Tawaran Fantastis Pada Aymeric Laporte
Liga Spanyol 29 Februari 2016, 20:22
-
Kontak Belum Jelas, Chelsea dan City Siap Sambut Busquets
Liga Inggris 29 Februari 2016, 18:10
-
Eriksson: Guardiola Akan Dapat Tekanan Besar di City
Liga Inggris 29 Februari 2016, 15:12
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR