November tahun lalu, Madrid menjamu Real Valladolid. Bale mencetak tiga gol di laga yang akhirnya dimenangkan oleh tuan rumah dengan skor 4-0 tersebut. Pada situs resmi klub, sang pemain mengaku hal tersebut meninggalkan kesan yang mendalam.
"Sulit menentukan mana momen favorit saya sejauh ini, namun sudah jelas bahwa mencetak hat-trick di Bernabeu amat penting artinya bagi saya secara personal," tutur Bale pada RealMadrid.com.
"Kami sudah mencapai satu partai final kompetisi Piala, jadi saya berharap masih akan ada saat menarik lainnya menjelang akhir musim ini. Kami ingin memenangkan gelar juara," pungkasnya.
Bale sejauh ini sudah mencetak 18 gol untuk Madrid di La Liga dan Liga Champions.[initial]
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Masa Depan Gundogan Diputuskan Bulan Ini
Liga Eropa Lain 8 April 2014, 23:01
-
Sheikh Mansour Hadang Minat Madrid Terhadap Aguero
Liga Champions 8 April 2014, 20:15
-
Carvajal Anggap Laga Kontra Dortmund Layaknya Final
Liga Champions 8 April 2014, 19:41
-
Sepatu Emas Spesial Untuk Cristiano Ronaldo
Open Play 8 April 2014, 19:38
-
Lewandowski: Dortmund Tak Akan Menyerah
Liga Champions 8 April 2014, 17:36
LATEST UPDATE
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR