"Luis Enrique ingin saya berada di Barcelona karena kemampuan saya dalam menguasai bola, keinginan saya menjadi pemenang dan kerja keras," buka Turan kepada media asal Turki, Sabah.
Kendati sudah bergabung dengan Barca pada bulan Juni silam, Turan baru bisa menjalani debutnya pada bulan Januari ini. Bukan lantaran cedera melainkan lantaran hukuman transfer yang diberikan otoritas FIFA kepada klub yang basis di Catalonia ini.
Kini, setalah bisa membela Barca gelandang asal Turki ini bertekad untuk memberikan bukti bahwa asalan Enrique untuk merekrutnya sama sekali tidak salah.
"Dia mengatakan kepada saya bahwa itu adalah alasan dia inginkan saya datang. Saya akan menunjukkan kepada semua orang di lapangan mengapa Enrique ingin saya berada di sini." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Stones, Barcelona Rela Bayar 1 Triliun Rupiah
Liga Spanyol 11 Januari 2016, 19:05
-
Neymar Siapkan Potongan Rambut Baru untuk Ballon d'Or 2015
Liga Spanyol 11 Januari 2016, 15:20
-
Ronaldo & Neymar Berebut Runner-up Ballon d'Or
Liga Spanyol 11 Januari 2016, 14:22
-
Debut Barca Mulus, Vidal Kian Bergairah
Liga Spanyol 11 Januari 2016, 14:04
-
Inilah Para Peraih Ballon d'Or yang Berasal Dari Barcelona
Editorial 11 Januari 2016, 13:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR