
Kepastian Riverplate lolos ke Piala Dunia Antarklub didapat usai mereka memastikan diri masuk ke final Copa Libertadores dan menantang klub Meksiko, Tigres Universidad. Meski belum menjadi juara, jatah bermain akan diberikan pada klub Argentina, yang mewakili zona CONMEBOL.
Hal tersebut terjadi lantaran FIFA hanya memberikan satu jatah pada masing-masing federasi dan Tigres, yang bergabung dengan CONCACAF, harus mengalah pada Club America, yang sudah berstatus juara Amerika Tengah dengan mengalahkan Montreal Impact pada bulan April silam.
Sementara itu, satu lagi klub yang dipastikan akan tampil di Piala Dunia Antarklub akhir tahun ini di Jepang adalah Auckland City, klub jawara OFC yang sukses mengalahkan Wellington 4-3 lewat adu penalti.
Barca sendiri masih harus menanti siapa tiga wakil lain, yang akan diambil FIFA dari klub juara Asia, Afrika, dan klub juara J-League, untuk mewakili tuan rumah Jepang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Konoplyanka Seperti Hazard & Neymar'
Liga Spanyol 24 Juli 2015, 20:38
-
Piala Super Eropa, Reyes Peringatkan Barca
Liga Champions 24 Juli 2015, 17:57
-
Barcelona Siap Komplain Sanksi UEFA
Liga Champions 24 Juli 2015, 17:10
-
Bartra: Barca Beri Saya Segalanya
Liga Spanyol 24 Juli 2015, 16:50
-
Wonderkid Arsenal Ini Jebol Gawang Barcelona dari Kick Off!
Open Play 24 Juli 2015, 16:09
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR