Bola.net - - Angel di Maria belum lama ini memberikan komentar mengenai cemooh yang diberikan oleh suporter Real Madrid pada dua pemain mereka sendiri, Karim Benzema dan .
Di Maria, kini bermain di PSG, sebelumnya juga pernah mengalami hal serupa semasa menjalani karir di Spanyol. Namun ia mengaku punya dua pandangan berbeda mengenai cemooh yang diberikan pada Benzema dan Danilo.
Menurut Di Maria, Benzema mampu menjadikan kritik sebagai sumber kekuatan, sementara Danilo justru terpengaruh dengan respon negatif yang diberikan oleh suporter.
Karim Benzema
"Sulit untuk membayangkan apa yang dirasakan oleh orang lain. Biasanya para pemain depan memang punya mental yang lebih kuat. Benzema terlihat lebih kuat dari sebelumnya, seiring berjalannya waktu, dia masih bisa menikmati permainannya," tutur di Maria menurut Marca.
Danilo
"Dari Danilo, saya melihatnya dengan berbeda, hal itu sedikit mempengaruhi permainannya dan terlebih lagi psikologisnya. Anda harus bisa menikmati permainan anda dan bermain dengan pikiran positif."
"Hal itu sudah sering terjadi pada saya sebelumnya. Saya punya banyak momen buruk di Madrid, namun semuanya sudah berubah, saya memasuki masa akhir karir saya di Madrid dengan situasi yang baik."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gareth Bale Akan Comeback di San Paolo
Liga Champions 10 Februari 2017, 22:04
-
Real Madrid Sudah Rindu Bertanding
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 21:59
-
City Ungguli Madrid dan Barca Dalam Perburuan Wonderkid Mallorca
Liga Inggris 10 Februari 2017, 20:15
-
Jesus Vallejo Mengaku Belum Dapat Panggilan dari Madrid
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 20:01
-
Jesus Vallejo Tak Mau Disebut Penerus Sergio Ramos
Liga Spanyol 10 Februari 2017, 18:57
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR