Padahal andai menang, tim asuhan Luis Enrique bakal memangkas jarak dengan Real Madrid, yang di tempat lain harus menyerah 1-2 di tangan Valencia.
"Kami punya peluang untuk mencetak gol namun kami tak mampu melakukannya. Tim bermain dengan amat baik, dengan ritme yang bagus. Terlepas dari gol bunuh diri, kami tidak mampu mengontrol pertandingan dengan baik. Ini patut disesalkan karena ini merupakan kesempatan yang bagus untuk memangkas jarak poin," tutur Iniesta pada ISF.
"Kami terus termotivasi untuk melakukan semuanya dengan benar. Kami akan mempelajari kekalahan ini dan akan menjalani Copa del Rey dan Liga Champions dengan level antusiasme seperti biasanya," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez Tak Percaya Langsung Kalahkan Madrid Pada Debutnya
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 22:02
-
Allegri Tak Mau Juve Terpeleset Seperti Madrid dan Barca
Liga Italia 5 Januari 2015, 20:34
-
Ingin Varane, United dan Chelsea Harus Siapkan 20 Juta Pound?
Liga Inggris 5 Januari 2015, 18:54
-
Agen: Man United dan Real Madrid Tertarik Thiago Motta
Liga Champions 5 Januari 2015, 18:24
-
Ramos: Real Madrid Bisa Menang, Tapi Kami Tak Melakukannya!
Liga Spanyol 5 Januari 2015, 17:52
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR