Iniesta sebenarnya tidak mempermasalahkan apakah ia akan menjadi pemain dengan gaji tertinggi nomor sekian di bawah Lionel Messi, namun tawaran yang diajukan oleh Barca dinilai masih belum memenuhi ekspektasi sang pemain.
Meskipun demikian, kedua pihak masih membuka diri untuk melakukan negosiasi lanjutan terkait perpanjangan kontrak yang diperkirakan berdurasi lima tahun tersebut.
Tersendatnya perpanjangan kontrak ini menjadi pukulan selanjutnya bagi presiden klub Sandro Rosell, yang dalam beberapa pekan terakhir silih berganti diterpa isu negatif dari berbagai pihak.
Iniesta merupakan salah satu talenta jebolan La Masia terbaik yang pernah dimiliki oleh Blaugrana. Bergabung sejak usia 12 tahun dari Albacete, Gelandang lincah ini menembus skuat inti sejak berumur 18 tahun dan sampai saat ini total mengoleksi 460 penampilan bersama Barca di berbagai ajang. [initial]
(cad/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Messi Ingin Juara Liga Champions Lagi
Liga Champions 13 September 2013, 14:32
-
Barca dan Madrid Bersaing Dapatkan Gelandang Levante
Liga Spanyol 13 September 2013, 11:28
-
Pele: Brasil Tak Boleh Terlalu Bergantung Pada Neymar
Piala Dunia 13 September 2013, 10:01
-
Eto'o Ungkapkan Kebenciannya Terhadap Mourinho
Liga Inggris 13 September 2013, 09:10
-
Jersey Ketiga Madrid Disebut Menjiplak Barca
Liga Spanyol 13 September 2013, 08:43
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR