Bola.net - - Gelandang serang Real Madrid, James Rodriguez akhirnya buka suara terkait situasinya di Real Madrid. Mantan pemain AS Monaco tersebut mengakui bahwa minimnya jam bermain yang ia dapatkan musim ini membuatnya frustasi.
Belakangan ini James memang sering dikabarkan tidak bahagia di Real Madrid. Minimnya jam bermain yang diberikan oleh pelatih ZInedine Zidane membuatnya sering dikabarkan ingin hengkang dari Santiago Bernabeu pada musim panas nanti.
James sendiri dini hari tadi dimainkan selama 90 menit saat El Real bertandang ke markas Deportivo La Coruna. Pada laga tersebut ia mencetak Brace sehingga kubu Los Blancos memenangkan laga tersebut dengan skor 2-6.
James Rodriguez
Ketika disinggung mengenai situasinya di Madrid, James membenarkan bahwa ia mengalami frustasi di kubu Los Blancos musim ini. "Ya, rasa frustasi itu memang ada," tutur Rodriguez kepada Soccerway.
"Mungkin frustasi itu disebabkan karena kami mendapat jam bermain yang sedikti, dan kami hanya memiliki kesempatan yang kecil untuk membuktikan bahwa kami bisa melakukan hal-hal yang baik."
"Namun saya rasa kedua tim [Tim utama dan Tim Cadangan] sama-sama bermain dnegan baik. Terlepas dari siapa yang bermain, kami selalu bermain dengan baik. Ketika kami mendapat kesempatan, maka kami harus memanfaatkannya dengan baik." tandas pemain Timnas Kolombia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cassano Sebut Pogba dan Balotelli Overrated
Liga Italia 27 April 2017, 23:57
-
Mourinho Gelar Pembicaraan Intensif Dengan Varane
Liga Inggris 27 April 2017, 20:52
-
Raphael Varane Optimis Madrid Juara La Liga
Liga Spanyol 27 April 2017, 18:31
-
Nacho Melihat Madrid Tak Punya Tim Cadangan
Liga Spanyol 27 April 2017, 17:45
-
Bailly Tak Menyesal Gagal Bela Juventus
Liga Inggris 27 April 2017, 15:15
LATEST UPDATE
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR