Dalam beberapa pekan kemarin, sebenarnya James sudah berlatih, namun secara individu. Kini ia sudah kembali berlatih bersama rekan-rekan satu tim lainnya.
Latihan tersebut memang tidak diikuti sebagian besar penggawa tim utama Real Madrid karena adanya jeda internasional. Dan keikutsertaan James dikonfirmasi klub melalui Twitter.
James se incorporó al grupo @jamesdrodriguez #HalaMadrid pic.twitter.com/DAW2ig8DPZ
— Real Madrid C. F. (@realmadrid) March 24, 2015
Mantan pemain Monaco itu sudah menepi sejak bulan Februari lalu setelah ia menjalani operasi tulang metatarsal. James mengalami cedera itu saat membela Los Merengues dalam laga menghadapi Sevilla.
Setelah tertinggal empat poin dari Barcelona, kembalinya James akan memberi opsi lebih bagi Carlo Ancelotti. Sayangnya tidak diketahui kapan pastinya pemain tengah 23 tahun itu akan kembali merumput. [initial]
[polling]1180[/polling]
Update berita La Liga mu di sini
- Simeone Enggan Beberkan Rencana Transfer Musim Depan
- Bakal Tinggalkan Chelsea, Ini Jawab Cech Terkait Madrid
- Tumbang di Clasico, Benzema Tolak Lempar Handuk
- Danilo Komentari Rumor Madrid
- 68,3% Fans Ingin Bale Keluar Dari Starting Eleven Madrid
- Diego Simeone Resmi Bertahan di Atletico Hingga 2020
- Ramos: Madrid Ancelotti Lebih Baik Dari Madrid Mourinho
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Mengaku Belajar Banyak Saat Madrid Kesulitan
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 23:44
-
Pique Akui Barcelona Kesulitan Saat Jamu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:23
-
Kalah di El Clasico, Presiden Madrid Salahkan Casillas
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:11
-
Cinta Madrid, Khedira Akui Sulit Tinggalkan Bernabeu
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 20:59
-
Barnes: Sterling Salah Jika Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2015, 20:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR