
Bek tengah Real Madrid tersebut menuturkan bermain bersama timnas Prancis membuat ritme pertandingannya tetap terjaga. Ia juga merasa banyak mendapat pelajaran ketika Madrid sedang berada dalam masa sulit.
"Bersama Madrid saya tak banyak bermain musim ini tapi bermain reguler di tim nasional telah membantu saya untuk tidak kehilangan ritme.
"Saya lebih banyak bermain di putaran kedua tapi itu ketika Madrid sedang dalam kesulitan. Namun justru dalam masa sulit anda belajar lebih banyak." terangnya pada La Voix du Nord.
Saat ini Varane sedang mempersiapkan diri untuk menghadapi Brasil (27/03) dalam laga uji coba menuju EURO 2016. Setelah itu Prancis bakal melakoni uji coba kedua tahun ini dengan melawan Denmark (30/03). [initial]
[polling]1180[/polling]
Update berita La Liga mu di sini
- Pique Akui Barcelona Kesulitan Saat Jamu Madrid
- Kalah di El Clasico, Presiden Madrid Salahkan Casillas
- Cinta Madrid, Khedira Akui Sulit Tinggalkan Bernabeu
- Danilo Akui Siap Main di Barca
- Jarang Main di Madrid, Chicharito Ternyata Sibuk Pacaran
- Bale dan Ronaldo Tak Saling Sapa di Madrid
- Marcelo, Jimat Kemenangan Madrid
- Bukan Ronaldo, Isco Anak Emas Ancelotti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Mengaku Belajar Banyak Saat Madrid Kesulitan
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 23:44
-
Pique Akui Barcelona Kesulitan Saat Jamu Madrid
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:23
-
Kalah di El Clasico, Presiden Madrid Salahkan Casillas
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 21:11
-
Cinta Madrid, Khedira Akui Sulit Tinggalkan Bernabeu
Liga Spanyol 25 Maret 2015, 20:59
-
Barnes: Sterling Salah Jika Tinggalkan Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2015, 20:36
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR