Kaka yang berniat hengkang dari Santiago Bernabeu menceploskan gol pembuka sebelum Alvaro Morata dan Casemiro bergantian mencetak gol hingga membuat Madrid unggul 3-0 di 16 menit pertama. Kaka kemudian menggandakan jumlah golnya di laga ini pada menit ke-82 guna mengantarkan El Real merebut trofi di laga reguler pra musim.
Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti memainkan skuat terbaiknya saat melawan Depor dengan menurunkan Iker Casillas, Pepe, Isco dan Cristiano Ronaldo sejak menit pertama.
Ronaldo yang melewatkan laga anugerah pemain terbaik UEFA demi tampil di laga ini memberi assist cantik kepada Kaka untuk membuka keunggulan Madrid. Kemudian dilanjutkan dengan kerjasama Marcelo dan Morata untuk menambah keunggulan El Real menjadi 2-0 di menit ke-12.
Tak lama berselang, Casemiro mencetak gol untuk membuat Real unggul 3-0 di 16 menit pertama. Di babak kedua Ancelotti menurunkan Angel Di Maria, Karim Benzema dan Mesut Ozil, dan pesta gol Madrid ditutup oleh Kaka di menit ke-82. Dwigol Kaka di laga ini bisa menjadi penampilan terakhirnya berseragam Los Blancos. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Kembali Sindir Harga Gareth Bale
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 22:05
-
Spurs Tunda Transfer Bale Untuk Ganggu Arsenal?
Liga Inggris 30 Agustus 2013, 20:51
-
Sukses Datangkan Matri, Milan Kejar Honda dan Kaka
Liga Italia 30 Agustus 2013, 20:07
-
Platini: Transfer Bale Adalah Perampokan
Liga Champions 30 Agustus 2013, 18:46
-
Kevin-Prince Boateng Tes Medis di Schalke
Liga Champions 30 Agustus 2013, 17:35
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR