Pada pertandingan yang digelar di Santiago Bernabeu tersebut, Cristiano Ronaldo dkk harus menanggung malu usai dikalahkan tetangga mereka dengan skor tipis 1-0. Los Blancos tidak mampu membalas gol Antoine Griezmann pada menit 53, sehingga mereka harus merelakan tiga poin terlepas di Santiago Bernabeu.
Usai pertandingan tersebut, Ronaldo menyebut buruknya performa rekan setimnya menjadi penyebab kekalahan mereka atas Los Rojiblancos. "Jika kami semua bermain sebagus saya, mungkin kami yang akan memimpin jalannya pertandingan" keluh Ronaldo kepada Marca.
"Saya bukannya tidak menghargai rekan se-tim saya, namun ketika para pemain terbaik tidak bisa bermain, maka akan sulit untuk meraih kemenangan" lanjut pemilik nomer punggung Tujuh tersebut.
"Saya suka bermain dengan Karim, dengan Bale, dengan Marcelo. Saya tidak bilang jika pemain lain seperti Lucas (Vazquez), Jese, dan Kovacic adalah pemain yang jelek, mereka adalah pemain yang bagus, namun rasanya tetap tidak sama" tutup sang mega bintang Madrid tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dijegal Atletico, Ronaldo Akui Kans Madrid Juara Kian Tipis
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 18:24
-
Madrid Ditumbangkan Atletico, Ronaldo Tetap Puji Zidane
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 17:53
-
Ronaldo Akui Barca Lebih Baik Dari Madrid
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 16:45
-
Timbulkan Keresahan, Ronaldo Hengkang Akhir Musim?
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 16:41
-
Butragueno: Fans Real Madrid Banyak Menuntut
Liga Spanyol 28 Februari 2016, 14:21
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR