Pemain berusia 24 tahun tampil menawan di berbagai posisi untuk tim juara La Liga musim ini, dan hal tersebut membuat ia lantas sukses menarik perhatian Vicente del Bosque.
Namanya baru saja masuk dalam skuat Spanyol jelang laga uji coba melawan Italia dan Rumania.
"Semuanya karena Enrique, hingga saya bisa ada di sini. Ia membuat saya yakin, memberikan saya banyak kesempatan dan jika anda bermain dengan baik, anda akan diakui oleh tim nasional. Tahun lalu saya tidak banyak memainkan peran penting, namun tahun ini beda. Saya lebih sering turun dan membantu tim, ini yang saya inginkan," tutur Roberto pada Goal International.
"Saya senang dengan musim yang kami jalani, ini membuat saya bisa berada di sini dan saya merasa amat bahagia. Del Bosque mengatakan ia melihat saya sebagai pemain tengah, namun saya siap bermain di posisi apapun. Saya akan memberikan segalanya."
"Merupakan sebuah impian bisa ada di sini. Masih ada dua pertandingan sebelum Euro dan anda harus memperlakukannya bagai final." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ada Madrid dan Barca, Ini Jadwal Lengkap ICC 2016
Liga Eropa Lain 22 Maret 2016, 23:06
-
Pembobol Gawang Barcelona Nyaris Jadi Korban Bom Belgia
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:55
-
Pique: Saya Suka Panasnya El Clasico
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 22:15
-
Obrolan Marcelo dan Neymar Jarang Bahas Sepakbola
Liga Spanyol 22 Maret 2016, 21:56
-
Liverpool, Barca, Chelsea, Milan, Bertemu dalam Pra Musim
Liga Inggris 22 Maret 2016, 21:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR