Lionel Messi, Luis Suarez dan Neymar, atau yang akrab disebut trio MSN ini memang tengah berada dalam performa terbaik mereka. Kolaborasi ketiganya telah memberikan banyak gol untuk Barcelona.
Dan berbicara secara eksklusif kepada Squawka, Messi pun memberikan pujian kepada dua rekannya itu. Menurutnya, kehadiran trio MSN di skuat Barca hanya berimbas positif bagi permainan mereka.
"Saya beruntung telah bermain dengan begitu banyak pemain depan yang luar biasa selama bertahun-tahun. Saya punya koneksi hebat dengan Ronaldinho, saya bermain dengan Samuel Eto'o, dengan Thierry Henry, Pedro, David Villa dan Alexis Sanchez," ujarnya.
"Tapi harus saya katakan bahwa sulit untuk bermain bersama Neymar dan Suarez. Mereka adalah dua pemain yang hebat. Kami baru bersama sebagai trio selama satu musim, jadi kami masih harus bekerja untuk bekerjasama dan kami bisa tumbuh bersama sebagai sebuah tim. Kami menawarkan sesuatu yang berbeda dan membuat satu sama lain lebih baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini Tanggapi Gol Indah Messi di Final Copa del Rey 2015
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:48
-
Pirlo: Xavi Seorang Juara Sejati
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:36
-
Tevez Akan Berikan Segalanya Demi Trofi Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:34
-
Pirlo: Barcelona Favorit di Final Liga Champions
Liga Champions 1 Juni 2015, 23:20
-
Lionel Messi, 23 Final, 20 Gol
Liga Spanyol 1 Juni 2015, 22:33
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR