Bola.net - - Barcelona dan Manchester United harus mau menggelontorkan dana senilai 26 juta pounds jika ingin mendatangkan Carlos Soler dari Valencia.
Seperti dikutip Daily Express, Manchester United sudah mengincar Soler dalam beberapa bulan terakhir. MU dikatakan ingin mendapatkan tanda tangan pemain yang baru menjalani debutnya di tim utama Valencia pada bulan Desember lalu pada bulan Januari ini.
Pada bursa transfer musim panas kemarin, gelandang 20 tahun ini sebenarnya bisa didapatkan dengan harga 6,9 juta pounds. Namun setelah menjalani debut, klausul rilis pemain meningkat drastis menyentuh angka 26 juta pounds. Inilah harga yang harus dibayar Barca atau MU jika ingin mendapatkannya.
Menurut Mundo Deportivo, Barca masih menunggu perkembangan kemampuan Soler. Mereka baru akan mencoba melakukan negosiasi jika Soler sudah bisa membuktikan dirinya di La Liga.
Sementara itu Soler mencetak satu gol dalam laga debutnya ketika menghadapi Villarreal yang berakhir dengan skor 2-2 kemarin.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kini Barca atau MU Harus Bayar 26 Juta Pounds Jika Ingin Soler
Liga Spanyol 22 Januari 2017, 23:24
-
Enrique: Tak Ada Yang Seperti Iniesta, Itu Masalahnya
Liga Spanyol 22 Januari 2017, 18:34
-
Soal Aksi Ludahi Aspas, Ramos: Pasti Datangnya dari Barcelona!
Liga Spanyol 22 Januari 2017, 11:54
-
Tevez: Tinggalkan Barca, Messi Cuma Akan ke Newell
Liga Spanyol 22 Januari 2017, 06:40
-
Rakitic Ingin Perpanjang Kontrak di Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2017, 23:10
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR