Hal tersebut yang belum lama ini dipertanyakan oleh media Catalan - Mundo Deportivo, usai melihat rekaman presentasi pemain Kroasia di Santiago Bernabeu.
Dalam pidato singkat yang ia persembahkan untuk presiden Florentino Perez, Kovacic membuka kalimatnya dengan kata-kata 'bon dia' atau dalam bahasa Catalan berarti selamat pagi.
Menurut El Mundo, hal tersebut merupakan indikasi bahwa Kovacic sebenarnya lebih tertarik untuk pindah ke Blaugrana, alih-alih ke El Real. Patut dicatat bahwa kalimat selamat pagi dalam bahasa Spanyol harusnya berbunyi 'buenos dias'.
Kovacic sendiri hanya berbicara dalam bahasa Catalan pada kesempatan tersebut. Di sisa pidatonya, mantan pemain Inter Milan menggunakan bahasa Inggris.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madridista Usir Bale Dari Starting XI El Real
Liga Spanyol 21 Agustus 2015, 23:20
-
Wenger Pede Bisa Datangkan Karim Benzema
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 13:30
-
De Gea Diteror Fans Manchester United
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 13:12
-
Dilepas Madrid, Tottenham Jadi Pelabuhan Illaramendi
Liga Inggris 21 Agustus 2015, 12:23
-
Real Madrid Dapatkan Mutiara Muda Uruguay
Liga Spanyol 21 Agustus 2015, 11:47
LATEST UPDATE
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR