Namun demikian, pemain yang sukses menghantar Timnas Jerman menjadi juara Piala Dunia 2014 itu mengatakan bahwa ia kini sudah bisa sepenuhnya menyesuaikan diri dengan iklim kompetisi di Los Blancos.
"Ya, tentu saja. Di awal, anda harus sedikit menyesuaikan diri. Namun dalam sepakbola, semuanya kurang lebih sama. Ada dua atau tiga perbedaan, terutama dalam hal mentalitas, namun saya adalah orang yang bisa menyesuaikan diri dengan cepat, begitu saya tahu apa yang diminta," tutur Kroos pada FIFA.com.
"Saya membuat keputusan untuk pindah dan menghadapi tantangan yang ada di luar negeri, termasuk di antaranya ketidakmampuan untuk berkomunikasi lantaran adanya kendala bahasa," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Vietto Masuk Radar Transfer Madrid
Liga Spanyol 3 Maret 2015, 23:21
-
Ancelotti Belum Pikirkan El Clasico
Liga Spanyol 3 Maret 2015, 20:15
-
Lutut Varane Kembali Bermasalah di Madrid
Liga Spanyol 3 Maret 2015, 14:41
-
Busquets Sudah Mulai Pikirkan El Clasico
Liga Spanyol 3 Maret 2015, 12:17
-
Busquets: Kami Harus Manfaatkan Momen Terpelesetnya Real Madrid
Liga Spanyol 3 Maret 2015, 12:01
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR