Fontas bergabung dengan Celta pada tahun 2013 silam. Sebelumnya, pemain berusia 26 tahun menghabiskan karirnya di Barca. Memulai di akademi La Massia hingga menembus tim utama. Namun, ia tak mampu bersaing dan hanya bisa mencatatkan 16 caps.
Meski begitu Fontas mengaku bahwa melawan Barca tetap menjadi hal yang menguras emosinya.
"Ini akan menjadi pertandingan yang istimewa untuk bisa melawan tim lama saya. Karena saya juga masih memiliki banyak teman baik di Barcelona," buka Fontas di Barca TV.
"Tapi, meski bagaimana pun ini bukan berarti bahwa Celta tidak ingin mengalahkan juara La Liga. Celta sedang dalam grafik meningkat usai awal musim yang buruk," tandasnya.
Kemenangan juga ingin diraih oleh pelatih Celta, Eduardo Berizzo. Ia memastikan Celta akan memberikan kejutan kepada Barca. "Kenapa tidak? Kami bisa mengejutkan Barca dan mengalahkan mereka lagi," tukas Berizzo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laga Emosional Andreu Fontas Melawan Barcelona
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 15:33
-
Bersinar di Barca, Arda Turan Tak Masuk Skuat Turki
Piala Dunia 2 Oktober 2016, 14:20
-
Arda Turan Spektakuler Saat Barca Tanpa Messi
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 12:55
-
Agen Buka Peluang Verratti Pindah ke Barcelona
Liga Spanyol 2 Oktober 2016, 11:32
-
AC Milan Ingin Beli Bek Barcelona
Liga Italia 2 Oktober 2016, 07:30
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR