Bola.net - - Pelatih Las Palmas, Quique Setien mengatakan bahwa timnya ingin bangkit usai meraih hasil buruk di beberapa pertandingan terakhir dengan meraih hasil positif melawan Real Madrid.
Las Palmas memang memiliki catatan empat kekalahan beruntun di La Liga di empat pertandingan terakhir mereka. Terakhir, mereka kalah tipis 0-1 melawan Real Sociedad.
Keinginan mereka untuk bangkit pun akan mendapatkan tes besar saat mereka tandang ke Santiago Bernabeu. Meski begitu, Setien mengaku bertekad mencari titik balik yang tepat dengan mengalahkan Los Blancos.
"Sebagai pelatih saya tahu bahwa hasil adalah segalanya," ujarnya mengacu pada posisinya sebagai pelatih setelah empat kekalahan beruntun.
"Para pemain terluka setelah bermain sangat baik melawan Real Sociedad dan mengakhiri laga dengan kekalahan," tambahnya.
"Mereka tertarik untuk mencari pembalasan dan mengubah sesuatunya. Kami tahu apa artinya menang di Santiago Bernabeu," tandasnya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jese: Mourinho Tidak Suka Pemain Muda
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 21:23
-
Inter Bersiap Luncurkan Penawaran Untuk Boyong Isco
Liga Italia 1 Maret 2017, 18:41
-
Deschamps: Benzema Penyerang Terbaik Prancis
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 18:15
-
'Ronaldo Super, Tapi Messi Pesepakbola Yang Lebih Baik'
Liga Spanyol 1 Maret 2017, 16:10
-
Jese: Barca Balikkan Keunggulan PSG? Cuma Madrid yang Bisa
Liga Champions 1 Maret 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR