Sejak 26 September bulan lalu, Messi sudah menepi karena cedera lutut. Berdasarkan perkiraan tim media, Messi membutuhkan waktu dua bulan untuk bisa kembali bermain.
"Messi sedang dalam masa penyembuhan, sedang kerja keras; dia mencoba bangkit. Bukan sekedar secepat mungkin tapi dengan cara yang benar," ucap Mestre seperti dilansir Marca. "Segala sesuatunya berjalan baik seperti yang diharapkan. Saya ingin ia kembali untuk menjalani El Clasico," sambungnya.
Selain bicara soal Messi, Mestre juga memuji penampilan seluruh pemain Barcelona ketika menang atas Getafe kemarin. Adapun soal posisi Barca yang saat ini berada di bawah Real Madrid dengan poin sama, hal itu tak membuat Mestre terkejut.
"Kita telah melihat seperti ini sebelumnya. Musim ini baru saja dimulai dan masa panjang ke depan. Yang terpenting adalah kami berada di atas," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bertahan, Hazard Bakal Memaksa Pindah ke Madrid
Liga Inggris 2 November 2015, 21:04
-
Data dan Fakta Liga Champions: Real Madrid vs PSG
Liga Champions 2 November 2015, 16:03
-
Prediksi Real Madrid vs PSG 04 November 2015
Liga Champions 2 November 2015, 16:00
-
Jamu PSG, Madrid Tanpa Bale dan Benzema
Liga Spanyol 2 November 2015, 15:06
-
Benitez Rahasiakan Cedera Kovacic?
Liga Spanyol 2 November 2015, 14:58
LATEST UPDATE
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Drama Final Liga Padel 2025: Tertinggal 0-3, ACDP Comeback Epik 4-3!
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 09:42
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR