Bola.net - Lucas Vazquez mengaku tidak punya rencana untuk meninggalkan Real Madrid. Bahkan, pemain berusia 28 tahun itu ingin mengakhiri kariernya di Los Blancos.
Vazquez memulai karirnya di tim Castilla sebelum bergabung dengan Espanyol. Ia kemudian kembali ke klub pada musim panas 2015.
Pemain asal Spanyol itu tengah menjalani musim kelimanya bermain di Santiago Bernabeu. Sampai sejauh ini, Vazquez sudah membuat 201 penampilan di semua kompetisi dan mencetak 24 gol.
Vazquez juga berhasil meraih banyak gelar bersama Los Blancos. Ia memenangkan tiga trofi Liga Champions, dua Piala Super Eropa, tiga Piala Dunia Antarklub, dan satu La Liga.
Pensiun di Klub
Setelah meraih kesuksesan besar bersama Los Blancos, Vazquez membeberkan rencana jangka panjangnya. Ia mengatakan tidak punya niat untuk meninggalkan Real Madrid.
"Saya harap saya bisa pensiun di Real Madrid," kata Vazquez dikutip dari Marca.
Puji Ramos
Vazquez juga memuji kapten klub Sergio Ramos. Ia menganggap Ramos sebagai lawan tersulit yang pernah dihadapinya.
"Sergio Ramos [adalah pemain paling menantang yang pernah saya hadapi]," tambahnya.
"Karena karakter kompetitifnya, dan karena ia adalah yang terbaik di dunia dalam posisinya."
“Ia sangat intens dari hari ke hari. Ia adalah contoh untuk semua pemain, dan ia adalah kapten ia selalu menunjukkannya.”
Sumber: Ronaldo.com
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diejek Karim Benzema, Olivier Giroud Beri Balasan Menohok
Piala Dunia 1 April 2020, 23:53
-
Paul Pogba Disarankan Tidak Gabung Real Madrid, Mengapa?
Liga Spanyol 1 April 2020, 19:20
-
Real Madrid Seriusi Perburuan David Alaba
Bundesliga 1 April 2020, 19:00
-
Blak-Blakan, Dani Ceballos Mengaku Ragu Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 1 April 2020, 18:00
-
Mau Harry Kane, Real Madrid dan MU Harus Pecahkan Rekor Transfer Dunia
Liga Inggris 1 April 2020, 16:20
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR