Tentu Suarez ingin bisa tampil dalam pertandingan yang biasanya berjalan panas itu. Musim ini mimpinya menjadi nyata dan dini hari nanti dia akan membela Barca melawan rival abadi mereka; Real Madrid.
"Saya sebenarnya tidak pernah membayangkan akan bisa bermain di El Clasico. Saya dulu hanya menyaksikan pertandingannya, melihat foto-fotonya dan kemudian berkata: 'pasti hebat jika bisa bermain di El Clasico'," tukas Suarez kepada Barca TV.
Kini kesempatan menjalani pertandingan El Casico sudah di depan mata. Suarez mengatakan ia akan menikmati laga itu nanti.
"Sekarang adalah waktunya saya menikmati bermain di El Clasico dan memanfaatkan momen indah ini. Saya menyaksikan langsung kemenangan Barca 5-0 dan hasil imbang 1-1 atas Real Madrid pada musim 2010-11. Sebagai seorang fan, laga itu sangat indah." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Toni Kroos Jadi Kandidat Pengganti Iker Casillas?
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:58
-
Benzema: BBC Tak Hanya Menyerang, Tapi Juga Bertahan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:45
-
'Konflik Bale - Ronaldo Harus Diselesaikan Ancelotti'
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 22:23
-
Tampil Buruk di El Clasico Pertama, Suarez Beri Penjelasan
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 21:12
-
'Konflik Bale - Ronaldo Beraroma Politik'
Liga Spanyol 22 Maret 2015, 20:28
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR