United saat ini memang gencar berburu pemain untuk meremajakan skuatnya. Salah satu posisi yang membutuhkan pemain baru adalah bek kiri.
Pos itu saat ini diisi oleh Patrice Evra. Namun, bek asal Prancis itu sudah berusia 32 tahun. Kemampuannya pun sudah menurun. United pun gencar mencari sosok bek baru Januari lalu, namun tak berhasil, termasuk saat mencoba mendatangkan Coentrao.
United pun bisa bergembira bila memang Madrid merelakan Coentrao. Harga yang diminta oleh Los Blancos pun tak akan membuat pihak Setan Merah keberatan, lantaran uang mereka untuk berbelanja pemain pada musim depan dipastikan melimpah.
Seperti yang diungkapkan oleh eksekutif United, Ed Woodward, manajemen klub bakal memberikan David Moyes dana yang melimpah untuk belanja banyak pemain musim panas mendatang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juande Ramos Pahami Sulitnya Adaptasi Bale
Liga Spanyol 19 Februari 2014, 23:30
-
Eks Kiper Madrid: Masa Depan Casillas Tak Jelas
Liga Spanyol 19 Februari 2014, 22:42
-
Guti: Selamat Atas Perampokan Kalian, Barca!
Liga Champions 19 Februari 2014, 22:20
-
Madrid Buka Pintu Bagi United Untuk Datangkan Coentrao
Liga Spanyol 19 Februari 2014, 22:02
-
Valdano Kritik Penampilan Bale di Madrid
Liga Spanyol 19 Februari 2014, 21:35
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR