Bola.net - - Kapten Real Madrid, Sergio Ramos, menentang keras wacana pergantian pelatih Julen Lopetegui. Ramos menilai mengganti Lopetegui adalah keputusan gila. Sebab, Lopetegui baru melatih dan sekarang masih ada musim 2018/19.
Wacana pelengseran Lopetegui sebagai pelatih Real Madrid belakangan memang sedang mencuat. Pasalnya, Real Madrid meraih hasil buruk dalam empat laga terakhir, dimana tiga di antaranya kalah dan satu laga berakhir imbang.
Torehan tersebut tentu saja menjadi hal buruk untuk tim sekelas Real Madrid. Apalagi, Madrid juga tidak mampu mencetak gol dalam empat laga terakhir. Kondisi itulah yang menjadi latar belakang munculnya wacana pemecatan pelatih 51 tahun.
“Terkadang, memang lebih untuk mengganti pelatih tapi terkadang juga tidak. Tapi, masih terlalu dini untuk membicarakan hal tersebut dan itu bukan keputusan yang berada di tangan para pemain,” buka Ramos dikutip dari Marca.
“Orang lain yang membuat keputusan itu [pemecatan Lopetegui]. Tapi, tidak bagus jika pelatih berganti, itu akan menjadi gila,” tandas Ramos dikutip dari Marca.
Bukan hanya menentang wacana pemecatan Lopetegui, Ramos gerah jika ada yang menulis Madrid kini sedang terpuruk. Menurut mantan pemain Sevilla, Madrid tetap tim kuat uang butuh usaha lebih keras dan lebih bersabar lagi.
“Kami adalah yang pertama kali tahu bahwa kami bisa melakukan lebih baik dan itulah yang kami sedang lakukan. Siapa pun yang menulis dalam kondisi terpuruk, maka Anda salah besar. Real Madrid hanya butuh kesabaran,” tutup Ramos.
Berita Video
Pada pembukaan Asian Games 2018, Presiden Joko Widodo membuat kagum dengan aksi bermotor yang dilakukan. Nah, apa yang dilakukan Jokowi pada pembukaan Asian Para Games 2018? Simak dalam video berikut ini:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kabar Buruk untuk Madrid, Benzema dan Bale Dipastikan Cedera
Liga Spanyol 7 Oktober 2018, 13:23
-
Real Madrid Kalah Lagi, Lopetegui Bertanggung Jawab
Liga Spanyol 7 Oktober 2018, 07:01
-
Madrid Ganti Pelatih? Sergio Ramos: Itu Gila!
Liga Spanyol 7 Oktober 2018, 06:36
-
Hasil Pertandingan Deportivo Alaves vs Real Madrid: Skor 1-0
Liga Spanyol 7 Oktober 2018, 01:39
-
Live Streaming La Liga di SCTV: Alaves vs Real Madrid
Liga Spanyol 6 Oktober 2018, 22:50
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR