Bola.net - - Zinedine Zidane mengindikasikan dirinya tak takut dipecat, usai mengatakan bahwa masalah kontraknya di Real Madrid sama sekali tidak menganggu pemikirannya.
Zidane kembali gagal membawa Madrid meraih kemenangan, usai mereka hanya bermain imbang 2-2 melawan Numancia di laga Copa del Rey di Bernabeu semalam.
Madrid sendiri masih bisa lolos ke babak berikutnya lantaran menang 3-0 di leg pertama, namun kemenangan itu menjadi satu-satunya bagi klub ibu kota di empat laga terakhir.
Di La Liga, Madrid sudah tertinggal 16 angka dari Barcelona, setelah pekan lalu juga hanya bermain imbang melawan Celta Vigo dan sempat kalah 0-3 di Clasico.
Zidane pun mengakui posisinya di hadapan manajemen klub kini lebih lemah.
Real Madrid
"Saya hanya menghadapi semuanya laga demi laga, tahun demi tahun," tutur Zidane, yang baru mengikat kontrak baru di September, menurut Goal International.
"Saya tidak bisa memikirkan hingga dua atau tiga tahun ke depan, setahu saya di sini, meskipun anda punya kontrak, itu tak ada artinya."
"Tidak mudah bagi para pemain yang sebelumnya jarang bermain (untuk turun di laga tadi-red). Kami sebenarnya bermain bagus. Mungkin kami sedikit kurang ngotot di akhir laga."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tersandung Kasus Pajak, Dua Pemain Madrid Pilih Bayar Denda
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 23:36
-
Barca Paling Boros, Madrid Paling Minim di Bursa Transfer
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 23:06
-
Lima dari Madrid, Inilah Daftar UEFA Fans Team of the Year
Liga Eropa Lain 11 Januari 2018, 20:08
-
Pesona Zidane Tak Laku di Mata Pemain Muda
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 15:10
-
Llorente Tak Rela Madrid Bajak Kepa Arrizabalaga
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 14:20
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR