Menurut Marca, salah satu cara Madrid dalam usaha merayu Illarra adalah dengan menawarkan nomor 8. Seperti diketahui, nomor itu saat ini masih menjadi milik gelandang asal Brasil, Kaka.
Illarra memang memakai nomor 8 di Real Sociedad musim lalu. Marca menyebut Illarra bisa memakai nomor itu musim depan jika bergabung dengan Madrid.
Kaka sendiri selama ini memang selalu disebut sebagai surplus dalam skuad Madrid. Ia jarang bermain karena kalah bersaing dengan para gelandang Madrid yang lain.
Madrid sendiri sudah mengumumkan beberapa pemain baru yang akan memperkuat tim musim depan. Mereka telah berhasil mendapatkan Isco, membeli kembali Dani Carvajal dan membeli hak kepemilikan penuh Casemiro. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Andalkan Mata-mata Untuk Juarai Liga Champions
Liga Champions 8 Juli 2013, 22:14
-
Xabi Alonso: Saya Tak Akan Kembali ke Inggris
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 22:00
-
'Kisah Transfer Modric Bisa Saja Terulang Pada Bale'
Liga Inggris 8 Juli 2013, 20:30
-
Madrid Tawarkan Nomor Kaka Kepada Illarramendi
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 20:22
-
Vialli Akui Ancelotti Berbeda Dengan The Special One
Liga Spanyol 8 Juli 2013, 15:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR