Pada laga kontra Alcoyano, Los Blancos hanya menyisakan dua orang pemain dari skuad kemenangan atas Mallorca di La Liga, yakni Michael Essien dan Raphael Varane.
Akan tetapi, meski merombak sekitar 80 persen skuad timnya, namun Madrid masih terlalu tangguh bagi Alcoyano, yang akhirnya harus menerima kekalahan 1-4 dari juara La Liga musim lalu tersebut.
Kemenangan atas Alcoyano menjadi bukti keseriusan Mourinho dalam keikutsertaan timnya di Copa del Rey. Ia beralasan ingin mengubah catatan sejarah Madrid di kompetisi tersebut.
"Kami tidak bercanda dalam mengikuti kompetisi ini. Kami tentu tidak ingin mencatat sejarah untuk alasan yang salah, seperti yang terjadi kepada Madrid dalam kompetisi terdahulu," tegas Mou.
Selain itu, eks pelatih Inter Milan itu juga memuji penampilan tim asal Segunda Division tersebut.
"Mereka siap bertanding dan bermain dengan antusias. Mereka juga memiliki beberapa pemain yang menarik, dan tampaknya mempunyai pelatih yang bagus, karena mereka bermain baik seperti yang saya perkirakan," pungkasnya. (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Butragueno: Real Madrid Mendukung Toril
Liga Spanyol 1 November 2012, 21:11
-
PSG Tampik Rumor Ketertarikan Pada Ronaldo
Liga Spanyol 1 November 2012, 19:58
-
Neymar: Belum Waktunya Tinggalkan Brasil
Bola Dunia Lainnya 1 November 2012, 19:08
-
Mourinho: Kemenangan Ini Tidak Mudah
Liga Spanyol 1 November 2012, 17:58
-
Rodriguez Kabulkan Mimpi Perkuat Madrid
Liga Spanyol 1 November 2012, 14:51
LATEST UPDATE
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR