Bola.net - - Keinginan Barcelona untuk merekrut Philippe Coutinho mendapat ancaman serius. Rival abadi mereka, Real Madrid dikabarkan juga akan memburu playmaker itu dalam waktu dekat.
Sepanjang musim panas ini Coutinho santer dikabarkan ingin pergi dari Liverpool. Ia dikabarkan mengajukan permintaan transfer untuk bergabung dengan Barcelona pada musim panas kemarin.
Pada akhirnya sang pemain tetap bertahan di Anfield pada paruh pertama musim ini. Namun pihak Barcelona secara terbuka mengumumkan bahwa mereka akan kembali mendatangkan sang pemain pada bursa transfer musim dingin nanti.
Philippe Coutinho
Namun menurut laporan yang diturunkan Mundo Deportivo, rencana Barcelona ini mendapat ancaman serius. Pasalnya rival abadi mereka, Real Madrid dikabarkan ingin mendatangkan sang playmaker pada bursa transfer musim panas ini.
Menurut laporan tersebut, Real Madrid sudah menemui perwakilan Coutinho untuk membahas kemungkinan transfer tersebut. Namun kubu Los Blancos kabarnya baru akan mendatangkan sang pemain pada musim panas nanti, saat sang pemain berstatus sebagai free agent.
Oleh karenanya Barcelona disebut harus bergerak cepat di bursa transfer musim dingin nanti. Jika tidak, sang pemain kemungkinan bisa termakan rayuan Los Blancos.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Tak Bisa Bayangkan Dirinya Melatih
Liga Spanyol 4 November 2017, 23:20
-
Prediksi Real Madrid vs Las Palmas 6 November 2017
Liga Spanyol 4 November 2017, 22:54
-
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Las Palmas
Liga Spanyol 4 November 2017, 22:49
-
Madrid Pastikan Dele Alli Masuk Daftar Belanja
Liga Spanyol 4 November 2017, 22:40
-
Guti: Tidak Ada Krisis di Real Madrid
Liga Spanyol 4 November 2017, 22:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR