
Bola.net - Pedri layak terpilih menjadi pemain terbaik dari laga La Liga 2022/2023 antara Barcelona vs Celta Vigo di Camp Nou yang berakhir 2-1, Senin (10/10/2022) dini hari WIB.
Gol semata wayang yang dicetak Pedri di babak pertama sudah cukup untuk membawa Barcelona mengalakan Celta Vigo sekaligus menjaga tren positif mereka di La Liga musim ini.
Berkat hasil ini, Barcelona dengan perolehan poin 22 berhak kembali ke singgasana menggusur Real Madrid. Sementara itu, Celta Vigo menempati peringkat 11 dengan poin 10.
Performa Pedri

Pedri tampil ciamik di lini tengah Barcelona dengan menjadi pahlawan lewat gol tunggalnya di babak pertama melalui sontekan jarak dekat meneruskan assist Gavi.
Pedri mencatatkan akurasi umpan hingga 87 persen. Gelandang 19 tahun itu mencatatkan lima kali dribble sukses dari lima kali kesempatan.
Tak hanya itu, Pedri juga tercatat tujuh kali memenangi duel dengan lawan dari delapan kali kesempatan.
Klasemen La Liga 2022/23
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mengintip Statistik Mengerikan Marc-Andre ter Stegen di Bawah Gawang Barcelona
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 22:28
-
Akhiri Drama, Barcelona Jual Permanen Antoine Griezmann ke Atletico Madrid
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 20:12
-
Barcelona: Fokus Inter Milan Dulu, El Clasico Sudah Pernah Menang Besar!
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 14:00
-
Barcelona Menang Susah Payah, Harus Lebih Sering Libatkan Lewandowski Sih!
Liga Spanyol 10 Oktober 2022, 13:00
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR