
Bola.net - Ferran Torres layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Elche vs Barcelona, duel pekan ke-27 La Liga 2021/22, Minggu (6/3/2022).
Bertandang ke Estadio Manuel Martinez Valero, pertandingan tidak berjalan mudah bagi Barca. Elche menyuguhkan perlawanan sepadan dan tampil percaya diri.
Bahkan Elche unggul terlebih dahulu lewat gol Fidel Chaves di menit ke-44. Barca sempat kesulitan sampai akhirnya bangkit di babak kedua melalui Ferran Torres (60) dan penalti Memphis Depay (84').
Kemenangan ini penting bagi Barca untuk mendongkrak posisi ke peringkat tiga klasemen sementara. Hasil ini juga membuktikan ketangguhan semangat mental skuad Xavi.
Gol Torres
Torres baru masuk di babak kedua, tapi 45 menit sudah cukup baginya untuk membuat perbedaan. Dia bermain sangat efektif dalam memaksimalkan peluang.
Gol Torres di menit ke-60 jelas sangat penting untuk Barca menyamakan kedudukan. Torres mendapatkan sejumlah peluang menembak sampai akhirnya mencetak gol ini.
Winger Spanyol itu membuat total 6 tembakan, 39 sentuhan, 69% umpan sukses, dan 3 dribel sukses. Aksi Torres diganjar rating 7,6 versi Whoscored.
Sumber: La Liga, Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Andai Ditinggal Araujo, Barcelona Bakal Diincar Pemain Ini
Liga Spanyol 7 Maret 2022, 18:59
-
Digoda MU, Barcelona Kesulitan Perpanjang Kontrak Ronald Araujo
Liga Spanyol 7 Maret 2022, 17:00
-
Chelsea Mundur Dari Perburuan Ousmane Dembele?
Liga Inggris 7 Maret 2022, 16:40
-
Tonton Lagi Ketika Penalti Memphis Depay Menangkan Barcelona
Open Play 7 Maret 2022, 13:27
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR